Evakuasi kucing tersangkut di pintu rumah warga di Jl. Babatan Pilang Blok H surabaya
Pada Tanggal 23 Januari 2025
Berdasarkan keterangan dari pelapor, kronologi untuk kucing tersebut sedang mengejar hewan lain, pada saat melewati pintu tersebut, tiba-tiba kepala kucing tersangkut.
Hubungi 112 Apabila Membutuhkan Bantuan Darurat, Layanan Evakuasi dan Penyelamatan Itu Gratis ????
Share This News